Kerangka persembahan suku Aztec. (www.dailymail.co.uk) |
Ada tengkorak anjing yang memperlihatkan sebagai sebuah persembahan, selain itu ada beberapa tengkorak wanita dan laki-laki. Posisi tengkorak yang biasa disebut Tzompantli itu, ditemukan dalam sebauh situs bangunan.
Mereka memperkirakan tengkorak tersebut berasal dari tahun 1350 hingga 1521, dan ini kali pertama arkeolog menemukan persembahan berupa anjing. Kerangka tersebut diperkirakan adalah tahanan perang, yang dipersembahkan kepada dewa.
"Biasanya selama penggalian kami menemukan kerangka kuda, bukan anjing," kata Maria de Jesus Sanchez, seorang arkeolog yang kami kutip dari Daily Mail.
Namun karena suku Aztec tidak memiliki kuda, maka mereka mencari binatang yang disucikan, dan anjing menjadi pilihannya. Mereka percaya jika anjing dapat membantu pemiliknya menuntun setelah kematian.
Bagitu pula dengan tengkorak perempuan yang tidak biasa yang ditemukan dalam situs tersebut. Dan kemungkinan mereka menjadi persembahan juga selain laki-laki. Penggalian untuk perpanjangan jalur kereta bawah tanah tersebut, arkeolog telah menemukan 100 kuburan, yang sebagian besar adalah anak-anak.
0 Comment "Ditemukan Misteri Kerangka Persembahan Manusia Suku Aztec"
Posting Komentar
Aturan berkomentar.
1. Dilarang Nyepam
2. Dilarang Promosi
3. Dilarang Sara & Menghina Orang